KepriNews.co.id – Entah seperti apa bisa terjadi binatang ini masuk ke dalam lubang telinganya seorang pria.
Terlihat di video, Lipan atau kelabang kondisi masih hidup keluar dari telinga setelah dikasih cairan.
Video viral di sosial media instagram selasa (21/08/2017) ini dibanjiri komentar gak nyangka dari netizen.
Diketahui, Lipan atau kelabang adalah hewan arthropoda yang tergolong dari kelas Chilopoda dan upafilum Myriapoda. Lipan adalah hewan metamerik yang memiliki sepasang kaki di setiap ruas tubuhnya. (Kepri News / dede)
SIMAK VIDEONYA WAK: